Oknum Polisi di kantor Samsat Medan Diduga Cekcok Dengan Petugas E-Parkir Karena Tak Diberikan Jatah
Berita Gambar
Media Swara Semesta (17/3/2022),
Dikutip kamis(17/3/2022), Adanya Oknum polisi di Kantor Samsat Medan Utara, Jalan Putri Hijau, diduga ribut dengan petugas E - Parking karena tak diberikan jatah.
Kejadiannya Senin 14 Maret 2022. Jadi awal ceritanya ada parkiran di samping kantor Samsat itu sebelum diterapkan E - Parking," kata Andre Harahap selaku pengelola E - Parking, Rabu (16/3/2022).
Editor: annisa
Oknum Polisi di kantor Samsat Medan Diduga Cekcok Dengan Petugas E-Parkir Karena Tak Diberikan Jatah
Reviewed by MEDIA SWARA SEMESTA
on
16.3.22
Rating:

Tidak ada komentar: