Breaking News



Ngiklan Murah Disini Yuk!!

Kepala Desa Rantau Sakti Gelar HUT RI Ke-77 Bersama Masyarakat Desa, Upacara Terlaksana Penuh Khitmad

Responsive Ad Here





Media Swara Semesta (18/8/2022)

Rohul-Kepala desa Rantau sakti' pimpin upacara HUT RI ke 77 tahun 2022,di lapangan sepak bola Desa rantau sakti kecamatan Tambusai Utara kabupaten Rokan hulu Riau ,Rabu (17/8/2022).


Kepala desa Rantau sakti, Purwadi St.  bertindak sebagai inspektur upacara HUT RI ke 77,dan danton komandan upacara,



Suasana khidmat terlihat saat upacara pengibaran bendera bendera merah putih berlangsung, tampak pasukan bendera pusaka (paskibraka) desa rantau sakti dengan kompak membawa baki berisikan bendera merah putih untuk disampaikan ke inspektur upacara kepala desa rantau sakti untuk nanti-nya di kibarkan,


Purwadi St mengungkapkan upacara HUT RI ke 77 yang kita gelar hari ini adalah sebagai wujud dari rasa terimakasih kepada para pejuang yang dahulu dalam merebut dan mempertahankan kemerdekaan,



Mari kita bersatu padu untuk Indonesia maju,desa Rantau sakti' maju,pulih lebih cepat bangkit lebih kuat, dirgahayu republik Indonesia,kita menumpangkan harapan besar kepada generasi muda desa Rantau sakti' untuk dapat bekerjasama dalam membangun desa yang kita cintai ini,Satukan kekompakan,jalin persatuan dan kesatuan, agar kedepannya desa Rantau sakti' ini bisa lebih maju lagi,tutur nya.


Hadir mengikuti upacara, para ketua RT/RW kepala dusun, tokoh masyarakat, dan kepemudaan, anak-anak Sekolah dasar, ibu-ibu PKK, perangkat desa, BPD, BUMDES desa rantau sakti, para dewan guru SD negeri 09, SMP, SMA negeri 5, dan para peserta upacara sedesa rantau sakti.


Tambah kades Purwadi St dalam pidatonya selalu mengajak seluruh masyarakat desa untuk selalu menjaga kebersihan di lingkungan demi kemajuan desa.


(Redaksi)

Kabiro Rokan hulu (Saharuddin)

0 Comments